Senin, 13 Juni 2011

25 Fakta Unik Tentang Seks

Tidak menjadi masalah siapa yang mencapai orgasme lebih dulu, yang penting adalah tingkat kesenangan dalam mencapainya, semakin kita senang melakukan sex semakin puas orgasme kita, cari tahu faktanya di bawah ini :.

1. Perempuan butuh 20 menit untuk turn-on? Not exactly. Menurut sebuah penelitian yang dilakukan di McGill University, Kanada, gairah kita bisa naik hanya dalam waktu 11-12 menit saja! Wow!
2. Di Uganda, kaum perempuan dewasa gemar mengolesi area klitoris mereka dengan sejenis ramuan herbal agar penampilannya terlihat lebih ‘menggoda’.
3. Menurut survei yang dilakukan Masters dan Johnson, Amerika, sebanyak 1% perempuan yang jadi obyek penelitian mampu mengalami orgasme berganda yang hanya dipicu oleh rangsangan pada payudara.
4. Seorang pria menghasilkan 3 juta sel sperma baru setiap 1 jam selama hidupnya.
5. Kebanyakan pria mengalami 5 orgasme dalam waktu enam menit setelah terjadi penetrasi.
6. Aroma mirip’cairan pemutih kain’ yang berasal dari sperma disebabkan oleh cairan pembunuh kuman alami yang terdapat di dalamnya.
7. Kondom bisa bertahan selama sebulan dalam dompet sebelum bahan elastisnya menjadi mulur karena terkena suhu tubuh, dan membuatnya mudah sobek.
8. Perempuan mencapai puncak seksualitasnya pada usia 30-an dan kaum lelaki pada akhir usia belasan.
9. Rata-rata, kaum lelaki memikirkan seks setiap tujuh menit. Jumlah itu bisa bervariasi tergantung pada usia dan derajat kesibukan sehari-hari.
10. Manusia dan lumba-lumba adalah dua jenis makhluk hidup yang mampu menjadikan aktivitas seksual sebagai semacam sarana rekreasi, bukan semata-mata kebutuhan untuk berkembang biak.
11. Meski tidak terlalu direkomendasikan, vaginoplasty adalah jawaban bagi Anda yang terobsesi untuk tetap memiliki selaput dara sebelum menikah.
12. Memakai dua kondom sekaligus = seks aman? Salah besar! Kedua kondom akan saling bergesekan hingga mengakibatkan keduanya sobek!
13. Lubang Miss V diciptakan sedemikian lentur dan fleksibel sehinga bisa menerima Mr. P berukuran “extra”.
14. Sejumlah ahli percaya bahwa cairan sperma mengandung sejenis senyawa yang mampu mengubah mood perempuan menjadi lebih baik.
15. Pupil mata yang membesar adalah tanda alamiah yang mampu memacu gairah bercinta pasangan.
16. Lubrikasi kurang? Minum saja banyak air putih. Pasalnya, fluktuasi hormon estrogen bisa membuat kadar air di dalam tubuh Anda tidak seimbang. Tubuh yang kekurangan cairan bisa menyebabkan minimnya lubrikasi.
17. Puting payudara pria juga sensitif, lho! Jadi jangan ragu untuk mengeksplorasi daerah ini kala bercinta.
18. Orgasme membuat darah mengalir lebih cepat ke seluruh tubuh sehingga bisa memperbaiki metabolisme tubuh dan membuat kulit tampak bercahaya.
19. Selama melakukan hubungan seks, udara terdesak masuk kedalam Miss V dan menimbulkan suara atau istilah populernya sex-fart.
20. Siapa bilang mimpi basah hanya dialami pria? Perempuan juga dapat mengalami mimpi erotis seperti lelaki, yang dinamakan sebagai ‘orgasme noktural’.
21. Saat bercinta, tubuh melepaskan hormon endorfin ke dalam aliran darah. Hormon tersebut mampu memicu perasaan gembira dan membuat Anda merasa lebih baik. Itu sebabnya seks bisa menjadi obat manjur untuk mengatasi depresi ringan.
22. Menurut sejumlah pakar kesehatan, seks adalah obat penenang paling aman di dunia. Khasiat nya bahkan lebih efektif 10 kali lipat dibandingkan bila Anda menenggak Valium.
23. Aktivitas seksual yang sehat adalah obat anti alergi alami yang mampu meringankan gejala asma melonggarkan hidung yang tersumbat karena flu.
24. Tubuh yang aktif secara seksual akan memancarkan senyawa pheromone. lni adalah ‘parfum alami’ pemicu gairah seks yang bisa membuat lawan jenis tertarik pada Anda.
25. Setelah mencapai klimaks, laki-laki membutuhkan waktu sekitar 20 menit untuk relaks sejenak dan ‘bangkit’ kembali.

sumber: beritaunik.net_edhie apologie

Tidak ada komentar: